Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2021

Sedekah Ramadhan

  Pahala Puasa Ramadhan yang Dijanjikan Allah kepada Umat Muslim Puasa Ramadhan merupakan salah satu ibadah yang wajib dikerjakan setiap Muslim. Ibadah ini termasuk ke dalam rukun Islam ketiga yang dapat menjadi tolak ukur keislaman seseorang. Perintah puasa Ramadhan telah dijelaskan oleh Allah SWT melalui firman-Nya dalam Surat Al-Baqarah ayat 183. Disebutkan bahwa puasa telah dilakukan oleh umat terdahulu untuk menambah ketakwaannya kepada Allah. يٰٓـاَيُّهَا الَّذِيۡنَ اٰمَنُوۡا كُتِبَ عَلَيۡکُمُ الصِّيَامُ کَمَا كُتِبَ عَلَى الَّذِيۡنَ مِنۡ قَبۡلِکُمۡ لَعَلَّكُمۡ تَتَّقُوۡنَۙ Artinya: Wahai orang-orang yang beriman! Diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang sebelum kamu agar kamu bertakwa, Sama seperti ibadah lainnya, puasa Ramadhan juga memiliki banyak keutamaan bagi seorang Muslim. Mengutip buku Misteri Bulan Ramadhan oleh Yusuf Burhanudin, keutamaan tersebut antara lain sebagai cara mendekatkan diri kepada Allah SWT, melembutkan hati dan emosi seorang M

KURMA Ajwa

Gambar
    Buah yang mempunyai rasa manis ini ternyata menyimpan banyak sekali manfaat untuk Anda.  Beberapa manfaat kurma untuk kesehatan, antara lain: 1. Menjaga kesehatan pencernaan Buah ini merupakan sumber serat makanan yang baik. Tergantung pada varietas dan tahap kematangannya, sekitar 6,4% hingga 11,5% kandungan kurma terdiri dari serat terutama jenis yang tidak larut. Makanan yang kaya akan jenis serat tidak larut dapat membantu memadatkan feses dan melancarkan pencernaan. Dengan kata lain, makan makanan berserat setiap hari ( sekitar 25-30 gram/ hari)  dapat menghindari Anda dari masalah diare dan sembelit. Di sisi lain, kandungan fenolik tinggi dalam buah ini membantu membersihkan usus sehingga berpotensi menurunkan risiko Anda terkena kanker usus. 2. Mencegah risiko diabetes Walaupun rasanya manis, makan buah ini tidak serta-merta langsung meningkatkan risiko Anda terkena  diabetes . Justru, kandungan serat dalam buah nabi ini akan membantu Anda  mengurangi risiko diabetes .  Sera

KURMA Sukari

    Buah yang mempunyai rasa manis ini ternyata menyimpan banyak sekali manfaat untuk Anda.  Beberapa manfaat kurma untuk kesehatan, antara lain: 1. Menjaga kesehatan pencernaan Buah ini merupakan sumber serat makanan yang baik. Tergantung pada varietas dan tahap kematangannya, sekitar 6,4% hingga 11,5% kandungan kurma terdiri dari serat terutama jenis yang tidak larut. Makanan yang kaya akan jenis serat tidak larut dapat membantu memadatkan feses dan melancarkan pencernaan. Dengan kata lain, makan makanan berserat setiap hari ( sekitar 25-30 gram/ hari)  dapat menghindari Anda dari masalah diare dan sembelit. Di sisi lain, kandungan fenolik tinggi dalam buah ini membantu membersihkan usus sehingga berpotensi menurunkan risiko Anda terkena kanker usus. 2. Mencegah risiko diabetes Walaupun rasanya manis, makan buah ini tidak serta-merta langsung meningkatkan risiko Anda terkena  diabetes . Justru, kandungan serat dalam buah nabi ini akan membantu Anda  mengurangi risiko diabetes .  Sera